BANDUNG - Destinasi Digital di Jawa Barat (Jabar) kembali bertambah, dengan hadirnya Destinasi Digital Puri Bambu. Terletak di Bojong Koneng, Cimenyan, Kabupaten Bandung, destinasi digital ini diresmikan langsung oleh Menteri Pariwisata Republik Indonesia Arief Yahya (11/10/19).

Menurut Menpar Arief Yahya, dengan hadirnya destinasi digital Puri Bambu ini, kaum milenial tentu makin punya banyak pilihan saat berwisata. Apalagi, destinasi digital ini menyanjikan apa yang dibutuhkan kaum millenial.

"Destinasi Digital tersebut menyajikan konten yang jarang ada. Spot-nya juga instagramable, di sana ada 3 beautifull view. Ada hutan bambu, spot sunrise, dan city light. Kulinernya banyak, hiburannya juga selalu ada. Silahkan datang dan ramaikan launching destinasi digital Puri Bambu," kata Menpar Arief, Kamis (3/10).

Kawasan wisata Destinasi Digital Puri Bambu yang masih dalam tahap pembangunan.

Sementara itu Kadispar Kabupaten Bandung Agus Firman Zaelani, mengatakan, akan ada banyak keseruan di peluncuran Puri Bambu. Mulai dari pertunjukan budaya, live music, workshop, hingga sajian kuliner khas Cimenyan Bandung.

"Kesenian yang ditampilkan bertema bambu dan alat musik kreatif lainnya. Hal ini sesuai dengan nama destinasi digital Puri Bambu yang menjadi tempat kreatifnya anak muda. Ada Tarawangsa, Tari Merak, Angklung Saung Mang Udjo, dan lainnya yang siap menghibur pengunjung," ujarnya.

Soal kuliner juga sudah pasti lengkap. Cimenyan sendiri terkenal dengan potensi kuliner berupa tape singkong atau peuyeum dan madu. Selain itu, ada olahan pangan lain dari singkong, jagung, tepung beras dan sayur sayuran serta umbi umbian. Di pasar ini juga akan dihadirkan minuman tradisional yaitu bandrek dan bajigur dan kopi yang berasal dari Jawa Barat.

Menpar Arief Yahya memberikan kenang-kenangan kepada Product Manager PT Propan Raya, Suharsono Legowo.

Beberapa kegiatan yang sudah dilakukan menjelang Launching antara lain Bimtek Architektur bambu, craft, kuliner, serta program lingkungan penanaman pohon dan kegiatan lingkungan lainnya.

Agus menjelaskan, launching destinasi digital Puri Bambu Bojongkoneng ini akan dimulai pukul 14.00 – 17.00 WIB. Alasan nama destinasi digital ini, lanjut dia, dikarenakan seluruh kegiatan promosi dan lain halnya menggunakan platform media sosial dan media digital lainnya.

"Kita mengambil tema ‘Destinasi Digital Puri Bambu’ dengan maksud supaya kegiatan ini bisa sustain. Dengan format destinasi digital, ke depannya bisa meningkatkan pemberdayaan ekonomi masyarakat khususnya di lokasi acara. Serta menciptakan destinasi baru untuk wisatawan di kawasan Bandung Utara," tuturnya.

 
Menpar Arief Yahya menyempatkan berkunjung ke booth PT Propan Raya dan mencoba aplikasi produk catnya.

Tak hanya mengangkat destinasi digitalnya, pengambilan tema juga ditujukan untuk terus memperkenalkan bambu sebagai salah satu material lokal. Tak heran, jika keseluruhan bangunan di destinasi ini didominasi oleh material bambu. Untuk melindungi sekaligus mempercantik tampilannya, bambu-bambu ini dicat dengan menggunakan produk Propan Woodstain, yang diproduksi oleh Propan Raya.

Selain Propan Woodstain, produk cat Propan lainnya yang mempercantik Destinasi Digital Puri Bambu adalah Sicosol (batu alam), Propan Acrylux (kayu finishing solid), Decorshield (dinding tembok), dan Ultraproof (homepot).

“Sesuai dengan misi kami, Propan Raya selalu siap mendukung pembangunan Indonesia termasuk mengembangkan dan melestarikan pariwisata Indonesia. Semoga dengan hadirnya beragam cat Propan, akan mempercantik sekaligus melindungi semua bangunan di sini, dari mulai bangunan utama, amphitheater, bahkan hingga ke fasilitas umum seperti musala dan toilet,” ucap Direktur Propan Raya, Yuwono Imanto.

Tim Propan yang menyukseskan acara Destinasi Digital Puri Bambu di Bandung.

Bagi Anda yang tertarik mendatangi destinasi ini, jangan khawatir akses menuju Cimenyan tidaklah susah dan relatif bebas dari macet meski saat liburan. Apabila Anda datang dari Jakarta, keluar tol Pasteur, lewati Gedung Sate, lalu lurus mengikuti Jl. Surapati, belok ke Jl. Cikutra, terus belok ke Bojong Koneng, sampe deh lokasi. Amenitasnya juga lengkap dengan dukungan penginapan dan hotel di sekitar lokasi destinasi.

"Tujuan utama kita memang ingin memeratakan kunjungan wisatawan agar tidak menumpuk di Bandung Selatan. Apalagi di Bandung Utara destinasinya juga tidak kalah oke," jelas Agus. Tak dapat dipungkiri jika Puri Bambu memang keren. Destinasi ini adalah sebuah taman wisata yang terletak di timur kota Bandung. Tepatnya berada di area perbukitan-perbukitan. Nuansa pegunungan begitu terasa di tempat ini.

Pemandangannya ciamik. Dari timur wisatawan bisa melihat indahnya pemandangan alam. Sedangkan dari arah selatan wisatawan akan disuguhi pemandangan kota. Gemerlap lampu di malam hari bakal menambah syahdunya tempat ini. Jadi jangan lupa datang dan nikmati Destinasi Digital Puri Bambu.

KOMENTAR

Ada 0 komentar untuk artikel ini
Berita Terkait
Sebagai perusahaan asli Indonesia yang sedang menggaungkan slogan “Think Big,…
Propan Raya bekerjasama dengan Perkumpulan Pelaku Usaha Bambu Indonesia (PERPUBI)…
Acara Makers BDG yang diselenggarakan pada Sabtu, 25 Agustus 2018,…
Bintaro Design District (BDD) 2023 kembali diselenggarakan ke-empat kalinya tahun…
Demi terus memberikan produk dan pelayanan terbaik bagi konsumennya, PT…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia bernama 'Indobuildtech…
Sukses dengan program Mega Consumer Promo “Gosok Aja Pasti Untung”…
Do it yourself atau biasa disingkat DIY untuk memperbaiki atau…
PT Propan Raya mendukung acara yang diselenggarakan Ikatan Arsitek Indonesia…
Kapal umumnya terbuat dari material kayu. Namun, Dosen institut Teknologi…
PT Propan Raya terus melakukan dukungan terhadap perkembangan pembangunan ekonomi…
Apa yang ada dibenak Anda jika melihat zona hitam yang…
Guna memberikan kemudahan bagi Anda yang membutuhkan jasa pengecatan rumah…
Guna memberikan kemudahan bagi Anda yang membutuhkan jasa pengecatan rumah…
Guna memberikan kemudahan bagi Anda yang membutuhkan jasa pengecatan rumah…
Dalam rangka pengembangan industri melalui “Program Pengembangan Industri Argo” dengan…
Pengecatan atap rumah di area fly over  Tapal Kuda mulai…
PT Propan Raya sebagai perusahaan cat asli Indonesia patut berbangga…
Propan Raya bersama Kementerian Perindustrian Republik Indonesia, Dinas Perindustrian dan…
 Salah satu terobosan dari PT Propan Raya dengan mengeluarkan cat…
Beberapa pasang mata menatap tajam ke arah kami, tim Propan…
PT Propan Raya turut berpartisipasi dalam acara gathering yang diselenggarakan…
Direktur Jenderal Perumahan Kementerian PUPR, Iwan Suprijanto, memberikan apresiasi kepada…
BCI Central memberikan penghargaan kepada masing-masing 10 pengembang properti dan…
Tagline “Go to Waterbased, Save The Planet” yang digaungkan PT…
Heboh dan meriah. Suasana inilah yang terekam pada acara pembukaan…
Pada Sabtu (17/6), Propan Raya meresmikan kantor cabang baru yang…
Propan Raya merupakan perusahaan cat 100% asli Indonesia yang senantiasa…
Dinobatkan sebagai lokomotif pengembangan Arsitektur Nusantara yang merupakan bagian dari…
Propan Raya telah menjadi mitra Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Propan Raya mengikuti pameran IFMAG WOODMAC 2023 bertempat di Jiexpo…
Propan Raya kembali hadir pada pameran International Flooring Technology bertempat…
SIAL Interfood 2023 ke-24 merupakan pameran makanan dan minuman terbesar…
Demi memberikan informasi yang tepat terkait dengan pengecatan cat kayu,…
Badan Pendidikan & Pelatihan DPP REI dan PT Bank Tabungan…
Dalam rangka memperkuat destinasi Tanjung Kelayang yang ditetapkan oleh Presiden…
OPEXCON (Operational Excellence Competition and Conference) merupakan momen perayaan keberhasilan…
Akademi Bambu Nasional (ABN) menyelenggarakan seminar dan workshop dengan tema…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Semua orang bisa menjadi pebisnis, tetapi belum tentu bisa mempertahankan…
Komitmen PT Propan Raya untuk mendukung pembangunan Indonesia yang lebih…
Lebaran menjadi momen kemenangan yang sangat dinanti-nantikan oleh seluruh umat…
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60, GAPENSI menyelenggarakan…
Musibah kebakaran pada 2016 membuat Pasar Badung Bali luluh lantah.…
Sabtu, 6 April 2019, komunitas Hobikayu bersama dengan Kementerian Pendidikan…
Sebagai ungkapan rasa syukur sekaligus menyemarakkan acara pembukaan Toko Propan…
Dalam rangka pelaksanaan dan pengawasan barang yang beredar di pasaran,…
Propan Raya terus menunjukkan tajinya di industri tanah air. Sukses…
Toko Cat Lancar kembali membuka cabang baru yang diberi nama…
Demi semakin mendekatkan diri dengan para customer-nya, Propan Raya dan…
Komunitas Bogor Sahabat (BoBat) berkolaborasi dengan Korem 061/Suryakencana, Kodam III/Siliwangi,…
Baraya Hobi Kayu Jawa Barat merupakan tempat kumpulnya komunitas pecinta…
Puluhan pelukis mural dan artis graffiti dari berbagai daerah ikut…
Membubuhkan warna-warna cerah pada furnitur dan elemen kayu sedang menjadi…
Setelah menandatangani Nota Kerjasama (MOU) pada 24 Mei 2019 lalu,…
Di penghujung tahun 2015 lalu, PT Propan Raya resmi meluncurkan…
Propan Raya terus menyebarkan edukasi pengecatan kepada masyarakat Indonesia. Kali…
Kamis, 3 Juli 2019, DPD REI Banten (Dewan Pengurus Daerah…
Keberhasilan perusahaan salah satunya ditentukan oleh adanya kedisiplinan dalam menerapkan…
PT Propan Raya kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung seni dan…
PT Citra Marga Nusaphala Persada (CMNP) dan Glitch Art Management…
Sukses dengan program Mega Consumer Promo “Gosok Aja Pasti Untung”…
Kementerian Pariwisata (Kemenpar) Republik Indonesia, Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) Indonesia,…
Propan Raya, Alkindo Mitra Raya, Apotek Bionic Farm, dan Klinik…
Tidak banyak yang tahu bahwasanya di Kota Bogor terdapat sebuah…
Propan Raya kembali mengadakan forum diskusi arsitek. Kali ini, Propan…
Setelah dilakukan pelatihan pengecatan pada 25 Maret 2018 lalu, program…
Prestasi hebat berhasil ditorehkan oleh CEO Propan Raya, Kris Rianto…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia, Propan Raya turut peduli dengan…
Menyadari akan bahaya global warming yang maha dahsyat, PT Propan…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia, Propan Raya tergerak untuk mengibarkan…
Visi PT Propan Raya yang ingin menjadi perusahaan cat dan…
Walaupun dunia konstruksi tanah air menjadi salah satu sektor yang…
Propan Raya sebagai perusahaan cat asli Indonesia menjalankan visi dan…
Hingar-bingar pesta perayaan Asian Games XVIII-2018 kian terasa. Berbagai persiapan…
PT Angkatan Sungai Danau dan Penyebrangan Indonesia Ferry atau ASDP…
Acara Makers BDG yang diselenggarakan komunitas Brotherwood Bandung dan didukung…
Selain memamerkan dan menjual produk catnya, ada agenda lain yang…
Wilayah Tanah Tinggi, Tangerang, kerap dicap sebagai zona hitam karena…
Untuk menjawab kebutuhan finishing mebel dan furnitur kaum milenial, PT…
JHub Art Festival merupakan acara yang terselenggara pada 8-29 Mei…
PT Propan Raya mengadakan pelatihan dan workshop pengecatan bagi para…
Semangat PT Propan Raya dalam mendukung kemajuan Arsitektur Indonesia terus…
Tren penggunaan warna cerah kini bukan hanya pada tembok, tetapi…
PT Propan Raya terus berinovasi dengan melahirkan produk cat berkualitasnya.…
PT Propan Raya kembali berpartisipasi pada pameran WoodTalk & Festival…
Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Lenteng Agung atau yang lebih dikenal…
Kabar gembira terdengar dipenghujung tahun 2021, Propan Raya kembali meraih…
Keputusan-keputusan bisnis seorang Chief Executive Officer (CEO) sangat menentukan nasib…
Propan Raya turut memamerkan berbagai macam produk catnya pada acara…
Deretan pemenang Panasonic Gobel Awards 2018 telah dibacakan di Ballroom…
Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sedang dalam tahap pembangunan. Berbagai…
Bekerjasama dengan Ciputra Group, Propan Raya sebagai perusahaan cat asli…
Rasa lelah dan kantuk yang menghampiri kami sepanjang perjalanan, karena…
International Flooring Technology atau dikenal juga dengan nama Floortech Indonesia…
Minimnya pemahaman masyarakat terkait dengan seni jalanan, terutama di Provinsi…
Dalam rangka mempertajam pengetahuan dan pengalaman tentang industri marine coating…
Pada Kamis (20/10), PT Propan Raya berhasil membawa pulang 4…