Sukses menyelenggarakan acara “Graffiti Mlebu Deso” yang pertama pada 1-2 Desember 2018 lalu di sepanjang Jalan Raya Ngadirejo, Dandu, Ngadirejo, acara serupa kembali dilaksanakan oleh Propan Zebra Pro, Crew Graffiti NSK, dan Flame Graffiti Store. Pada acara yang kedua, Graffiti Mlebu Deso diselenggarakan di Dusun Wonosroto, Kedu, Temanggung.

Graffiti Mlebu Deso atau Graffiti Masuk Desa, lahir dari sebuah keresahan yang hadir di benak para pecinta graffiti pemula atau disebut writers di wilayah Temanggung, Jawa Tengah. Mereka menyadari dengan lokasi yang jauh dari hiruk-pikuk perkotaan membuat para writers Temanggung sulit untuk bisa tampil eksis dan menunjukkan karyanya. Jangankan untuk membuat event graffiti besar, event kecil pun sangat sulit dihadirkan.

Hadirnya Graffiti Mlebu Deso bak sebuah oase di tengah padang pasir. Graffiti Mlebu Deso saat ini menjadi wadah bagi para writers yang berasal dari berbagai desa di wilayah Temanggung untuk menunjukkan eksistensi dan karyanya. Dengan adanya aktivitas ini, mereka percaya bahwa semua writers, termasuk yang tinggal di desa, berhak mendapatkan kesempatan yang sama dalam mencintai sekaligus mempublikasikan karya seni graffiti-nya.

Masyarakat sangat antusias melihat proses pembuatan karya graffiti dengan menggunakan Propan Zebra Pro.

“Kita semua tahu bahwa selama ini kiblat acara graffiti selalu berada di kota-kota besar seperti di Yogyakarta, Makassar, Bali, dan seperti acara Street Dealing di Jakarta. Untuk kota kecil sedikit, bahkan hampir enggak pernah menyentuh pedesaan. Untuk itu, kami berinisiatif membuat acara berbeda, di desa, yang sesuai dengan kultur di daerah kami,” ucap Ketua Acara Graffiti Mlebu Deso #2, Hafis.

“Bagaimanapun, dengan adanya acara ini kami ingin membuka wawasan bahwa semua writers, walaupun lokasinya di kota terpencil seperti desa, memiliki kesempatan yang sama juga untuk mengenal lebih dalam dunia graffiti beserta seni yang terkandung di dalamnya. Dengan adanya Graffiti Mlebu Deso ini kami juga ingin mempopularkan seni graffiti ini ke masyarakat yang ada di pedesaan,” tambah Hafis.

Berbagai gambar graffiti berhasil memberi warna lain pada perumahan penduduk sekitar.

Apalagi, media yang digunakan untuk menyemarakkan acara Graffiti Mlebu Deso #2 dalam membuat karya para artis graffiti melibatkan bangunan masyarakat sekitar. Ada yang digambar di rolling door garasi, dinding bagian depan rumah, dinding bagian samping rumah, warung, area publik, dan masih banyak lagi. Beragam gambar ini mampu mempercantik bangunan

Perlu diketahui bahwa Graffiti Mlebu Deso #2 yang diselenggarakan pada 18-19 Mei 2019, juga termasuk ke dalam acara “Road to Nusanthetic” yang digagas oleh Propan Zebra Pro. Berlokasi di Dusun Wonosroyo, Kedu, Temanggung, acara Graffiti Mlebu Deso #2 ini dihadiri oleh banyak artis grafitti tanah air.

Semua gambar graffiti yang dibuat disesuaikan dengan keahliah para artis graffiti.

Tercatat, ada 67 artis graffiti tanah air yang berasal dari 13 kota, yakni Magelang, Yogyakarta, Semarang, Sukoharjo, Solo, Wonogiri, Tuban, Sragen, Pekalongan, Cilacap, Klaten, dan Salatiga yang turut menyemarakkan acara. Tak ketinggalan, writers lokal asal Temanggung juga turut menyemarakkan acara Graffiti Mlebu Deso #2.

Selain berkutat dengan seni graffiti, acara ini juga dijadikan ajang untuk memperkenalkan keindahan alam desa Temanggung kepada para artis graffiti tanah air. “Secara geografis, Temanggung memiliki keindahan alam yang luar biasa. Dikelilingi oleh pegunungan dengan kondisi alam yang sejuk dan kehidupan pedesaan yang tentram adalah hal yang perlu diketahui oleh banyak orang. Semoga Temanggung bisa semakin dikenal banyak orang,” ucap Hafis, menutup pembicaraan.

KOMENTAR

Ada 0 komentar untuk artikel ini
Berita Terkait
Setelah resmi diluncurkan pada 7 Maret 2019 di Yogyakarta, acara…
Proaktif dalam percepatan mewujudkan pembangunan Indonesia, IndoBuildTech Expo kembali terselenggara…
Artotel Project Series (APS) menyelenggarakan Artotel Week yang berlangsung di…
Bunga Fatia, grafitti artist muda Indonesia, tak sekadar memamerkan karya…
Dalam rangka memeriahkan acara ulang tahun yang ke-62 Depo Pemeliharaan…
Demi memperindah wajah Jakarta sekaligus menyemarakkan pesta olahraga Asian Games…
Image artis graffiti sebagai para pelaku vandalisme, yang kerjaannya hanya…
Yogyakarta kembali terpilih menjadi tempat berlangsungnya acara “Road to Nusanthetic”…
PT Propan Raya melalui 2 inovasi produknya, yakni Ecoshield dan…
Propan Zebra Pro mendukung kegiatan festival musik yang digagas oleh…
Hingar-bingar acara Holafest yang digagas oleh Lazone.id dan didukung oleh…
PT Propan Raya mendukung acara yang diselenggarakan Ikatan Arsitek Indonesia…
Propan Raya dan Flame Graffiti kembali menyelenggarakan aktivitas seru lewat…
Demi mencegah penyebaran virus Covid-19, pemerintah menetapkan kebijakan social distancing…
Anda pecinta seni grafitti di kawasan Makassar dan sedang mencari…
Apa yang ada dibenak Anda jika melihat zona hitam yang…
Rumah veteran perang kemerdekaan Republik Indonesia (PKRI) Kapten CPM Purn…
Pengecatan atap rumah di area fly over  Tapal Kuda mulai…
JHub Art Festival merupakan acara yang terselenggara pada 8-29 Mei…
Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Lenteng Agung atau yang lebih dikenal…
Pada Minggu (28/5), Propan Raya berdonasi kepada Panti Asuhan Arriyaadhul…
Sejak dicanangkan oleh Presiden Jokowi terkait dengan Program Sejuta Rumah…
BCI Central memberikan penghargaan kepada masing-masing 10 pengembang properti dan…
Anda seorang aplikator yang ingin menjadi tenaga ahli pengecatan? Bergabung…
Isu penggunaan produk ramah lingkungan marak terdengar di telinga kita.…
Propan Raya kembali adakan Applicator Gathering ketiga dengan tema “Always…
Tagline “Go to Waterbased, Save The Planet” yang digaungkan PT…
Heboh dan meriah. Suasana inilah yang terekam pada acara pembukaan…
Pada Sabtu (17/6), Propan Raya meresmikan kantor cabang baru yang…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang menghargai nilai arsitektur dan…
Setelah vakum tiga tahun akibat pandemi, Nusantara Aquatic (NUSATIC) 2023…
Propan Raya merupakan perusahaan cat 100% asli Indonesia yang senantiasa…
Hadirnya teknologi turut mendukung kemajuan dalam industri cat di Indonesia.…
Dinobatkan sebagai lokomotif pengembangan Arsitektur Nusantara yang merupakan bagian dari…
Terpeleset menjadi momok menakutkan bagi semua orang, baik anak kecil…
Jakarta, 2 Agustus 2023 - Propan Raya sebagai perusahaan cat…
Propan Raya berkomitmen memajukan pasar cat di Indonesia melalui  cat…
Propan Raya telah menjadi mitra Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan…
PT Propan Raya bersama Kementerian Pariwisata (Kemenpar) dan Badan Ekonomi…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Propan Raya mengikuti pameran IFMAG WOODMAC 2023 bertempat di Jiexpo…
PT Propan Raya resmi meluncurkan pabrik cat water based terbaru…
Propan Raya kembali hadir pada pameran International Flooring Technology bertempat…
Setelah mengukir sejarah dan mencatatkan namanya pada Museum Rekor Indonesia…
PT Propan Raya terus melebarkan pangsa pasarnya di dunia pengecatan…
Sebagai perusahaan asli Indonesia yang sedang menggaungkan slogan “Think Big,…
Bintaro Design District (BDD) 2023 kembali diselenggarakan ke-empat kalinya tahun…
PT Propan Raya semakin membuktikan diri sebagai perusahaan cat asli…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang memiliki keterikatan dengan arsitek…
SIAL Interfood 2023 ke-24 merupakan pameran makanan dan minuman terbesar…
PT Propan Raya turut berpartisipasi di acara WoodTalk & Festival…
Pameran Konstruksi Indonesia 2023 menjadi pameran konstruksi terbesar dari Kementerian…
PT Propan Raya turut menyemarakkan pameran INDEX MOZAIK Indonesia 2017…
Wood Creativity Fair 2019 digelar di Kota Batu, Malang, pada…
Konsultan Arsitek Aboday meluncurkan buku berjudul Firmitas di beberapa kota…
Demi memberikan informasi yang tepat terkait dengan pengecatan cat kayu,…
  Pengecatan perabotan rumah dan kendaraan adalah langkah penting dalam…
Badan Pendidikan & Pelatihan DPP REI dan PT Bank Tabungan…
Demi lebih mendekatkan diri dengan para konsumennya, PT Propan Raya…
Dalam rangka memperkuat destinasi Tanjung Kelayang yang ditetapkan oleh Presiden…
OPEXCON (Operational Excellence Competition and Conference) merupakan momen perayaan keberhasilan…
Proses pengecatan lantai beton sangat dipengaruhi oleh permukaan lantai betonnya.…
Akademi Bambu Nasional (ABN) menyelenggarakan seminar dan workshop dengan tema…
Kustomleng atau lebih dikenal dengan acara Kustom Kulture Movement adalah…
Propan Raya terus berdedikasi dalam mendukung pembangunan Indonesia. Kali ini…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
PT Propan Raya menggelar acara bincang santai bertema “Mempercantik Interior…
Beda dan tidak biasa. Hal inilah yang tampak terlihat pada…
Dalam rangka memperingati Hari pahlawan, 10 November, karyawan PT Propan…
Sukses mewarnai dan menggerakan para komunitas Do It Yourself (DIY)…
Bima Arya, Walikota Bogor, beserta jajaran mengunjungi pabrik Propan Raya…
Dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke-37, Ikatan Nasional Konsultan…
Keseruan mewarnai Gedung B Universitas Pelita Harapan (UPH), Karawaci, pada…
Semua orang bisa menjadi pebisnis, tetapi belum tentu bisa mempertahankan…
Komitmen PT Propan Raya untuk mendukung pembangunan Indonesia yang lebih…
Tangerang - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki…
Demi terus memberikan produk dan pelayanan terbaik bagi konsumennya, PT…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Republik Indonesia, Ikatan Perusahaan Industri Kapal dan…
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60, GAPENSI menyelenggarakan…
Komitmen Propan Raya dalam mencerdaskan masyarakat Indonesia melalui pemberian edukasi…
Bukan sekadar memamerkan produk catnya saja. Pada acara Pameran Perkembangan…
Demi memberi edukasi di bidang seni kriya, Jejaring Craft (Komunitas…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia bernama 'Indobuildtech…
Cat lantai dengan industri makanan, memang ada hubungannya? Bukankah yang…
Musibah kebakaran pada 2016 membuat Pasar Badung Bali luluh lantah.…
Tim Propan Raya tak henti-hentinya menyebarkan edukasi pengecatan kepada khalayak…
PT Propan Raya kembali meraih prestasi yang membanggakan. Pada ajang…
Kerjasama antara PT Propan Raya dengan Pemprov DKI Jakarta terus…
Karya seni graffiti untuk beberapa orang masih dianggap sebagai vandalisme.…
Bekerjasama dengan Ciputra Group, PT Propan Raya sedang membangun sebuah…
Sabtu, 6 April 2019, komunitas Hobikayu bersama dengan Kementerian Pendidikan…
Dalam rangka menyambut pesta olahraga Asian Games 2018, memperindah wajah…
Anda tinggal di Madura dan butuh cat Propan? Datang saja…
Bekerjasama dengan Ciputra Group, Propan Raya—perusahaan cat asli Indonesia—melakukan peresmian…
Sebagai ungkapan rasa syukur sekaligus menyemarakkan acara pembukaan Toko Propan…
Street Dealin XI, sebuah projek kerjasama yang diinisiasi oleh Gardu…
Acara “Ngofi” atau Ngobrol Finishing yang digagas oleh Tim Cat…
Mengusung tema “Polymer Flooring dan Waterfroofing”, acara yang ditujukan bagi…