ARCH:ID merupakan sebuah acara konferensi dan pameran arsitektur yang diselenggarakan oleh Ikatan Arsitek Indonesia (IAI) yang berkolaborasi dengan PT Citra Inovasi Strategi (CIS) Exhibition. Festival arsitektur ARCH:ID yang dilaksanakan pada 14-17 Juli 2022 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, Tangerang, hari ini resmi dibuka oleh Menteri PUPR, Bapak Ir. H. M Basoeki Hadimoeljono, M.Sc., PhD.

Mengangkat tema Sebentang, Serentang, Segendang, Arch:ID 2022 dijadikan sebagai ruang refleksi keberagaman praktik dan produk arsitektur yang ada di Indonesia. Dikuratori oleh para arsitek dari tiga kota berbeda, yakni Ary Indra (Salatiga), Hermawan Dasmanto (Surabaya), dan Doni Dwipayana (Medan), acara ini juga diadakan serentak di tiga kota berbeda, yaitu Medan, Jakarta, dan Makassar. Sementara, para peserta yang hadir tak hanya arsitek nasional dan Asean termasuk developer, kontraktor, dan lain sebagainya.

Tim Propan Raya memaparkan informasi produk kepada pengunjung

Pada Arch:ID tahun ini, Propan Raya juga turut berpartisipasi dengan menyajikan sesuatu yang segar. Berlokasi di booth no 030, Propan Raya hadir menyajikan beragam produk inovasi cat terbaiknya. Ada Decorative Wallpaint (Leganza Series), Décor Silicate Paint, Waterproofing System, Ultraflex Membrane, Ultradry, Multipox. Lalu ada Acrylux, Aqua Putty, Aqua Lasur, Propan Woodstain, Propan Whetered, produk Fiberkote, dan Gofast, serta berbagai macam produk inovatif lainnya.

“Propan Raya sebagai perusahaan cat yang inovatif terus berkembang melahirkan produk-produk terbaiknya. Oleh karena itu, kami turut bergabung dalam pameran arsitektur ARCH:ID agar para arsitek, developer, interior desain, dan kontraktor semakin paham mengenai produk Propan,” ujar CEO Propan Raya, Kris Rianto Adidarma.

Tim Propan Raya memaparkan informasi produk kepada pengunjung

Tak sekadar memamerkan produk catnya, Propan Raya hadir dengan beragam edukasi yang siap membuat pengunjung ahli di bidang pengecatan. Edukasi yang nantinya akan diberikan dalam bentuk talkshow maupun demo. Beberapa tema yang akan diusung adalah “Miliki Dinding Cantik bersama Leganza” pada hari Jumat, 15 Juli 2022, “Serunya Mewarnai Bareng Acrylux” pada Sabtu, 16 Juli 2022, serta pada hari Minggu akan ada Talk Show menarik seputar Sayembara Kawasan Bundaran Maruga yang akan di-launching.

“Sebagai perusahaan yang memiliki komitmen terhadap arsitektur di Indonesia, Propan Raya akan melakukan soft launching Peluncuran Sayembara Desain Bundaran Maruga di Pameran Arch:ID 2022. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi antara Propan Raya dengan Pemerintah Kota Tangerang Selatan dan IAI Provinsi Banten,” ucap Direktur Propan Raya, Yuwono Imanto.

Aktivasi mengecat keychain di Booth Propan Raya

Selain beberapa aktivitas di atas, terdapat pula aktivasi menarik yaitu spot foto instagramable dan aktivasi mengecat Keychain yang bebas dilakukan oleh seluruh pengunjung. Selain itu, pengunjung juga dapat berdiskusi mengenai produk inovatif milik Propan Raya.

“Kehadiran Propan Raya disini juga membuktikan bahwa kami sebagai perusahaan nasional siap untuk mendukung segala pembangunan dan kemajuan dunia arsitektur di Indonesia,” tambah Yuwono Imanto. Jadi jangan ragu untuk datang ke pameran ARCH:ID dan mengunjungi booth Propan Raya di Hall 3A no 030.

Ingat selalu, Cari Cat Cari Propan!

KOMENTAR

Ada 0 komentar untuk artikel ini
Berita Terkait
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang memiliki keterikatan dengan arsitek…
Proaktif dalam percepatan mewujudkan pembangunan Indonesia, IndoBuildTech Expo kembali terselenggara…
Propan Raya telah menjadi mitra Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan…
Pameran Konstruksi Indonesia 2023 menjadi pameran konstruksi terbesar dari Kementerian…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Pada Rabu, 4 September 2024, Indonesia menyambut kunjungan bersejarah Paus…
  Inovasi cat yang dikembangkan PT Propan Raya kini siap…
Semangat PT Propan Raya dalam mendukung kemajuan Arsitektur Indonesia terus…
Pada Kamis (20/10), PT Propan Raya berhasil membawa pulang 4…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia, The 21…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang menghargai nilai arsitektur dan…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Propan Raya kembali hadir pada pameran International Flooring Technology bertempat…
PT Propan Raya turut menyemarakkan pameran INDEX MOZAIK Indonesia 2017…
Wood Creativity Fair 2019 digelar di Kota Batu, Malang, pada…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Perkembangan Industri dan Teknologi Manufaktur masa kini ditandai dengan hadirnya…
Jakarta, 8 Mei 2024 - Dalam upaya memperkuat relasi dengan…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia, IndoBuildTech Expo…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Pameran Konstruksi Indonesia kembali diselenggarakan oleh Kementerian Pekerjaan Umum pada…
Jakarta Architecture Festival (JAF) yang diselenggarakan oleh Ikatan Arsitek Indonesia…
Demi lebih mendekatkan diri dengan semua kalangan sekaligus mempermudah masyarakat…
Komitmen PT Propan Raya dalam mengembangkan beragam produk inovasi cat…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Majalah SWA dan Yayasan Kehati kembali menggelar malam penghargaan Indonesia…
Propan Raya, sebagai perusahaan cat yang peduli dengan kegiatan sosial,…
Prestasi hebat berhasil ditorehkan oleh CEO Propan Raya, Kris Rianto…
Asosiasi Chief Engineering (ACE) Indonesia menandatangani kontrak kerja sama (MoU)…
Suasana gegap gempita mewarnai acara 1st Anniversary ACE & Gathering ACE…
PT Propan Raya terus melakukan dukungan terhadap perkembangan pembangunan ekonomi…
Masa pandemi tidak menyurutkan semangat majalah SWA untuk memberikan apresiasinya…
PT Propan Raya sebagai perusahaan cat asli Indonesia patut berbangga…
Selain memamerkan dan menjual produk catnya, ada agenda lain yang…
Propan Raya bersama Kementerian Perindustrian Republik Indonesia, Dinas Perindustrian dan…
PT Propan Raya tak henti-hentinya membagikan pengetahuan bagi IKM di…
Untuk menjawab kebutuhan finishing mebel dan furnitur kaum milenial, PT…
JHub Art Festival merupakan acara yang terselenggara pada 8-29 Mei…
PT Propan Raya kembali berpartisipasi pada pameran WoodTalk & Festival…
Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Lenteng Agung atau yang lebih dikenal…
Propan Raya turut memamerkan berbagai macam produk catnya pada acara…
Propan Raya sebagai perusahaan cat asli Indonesia berhasil meraih penghargaan…
Pameran IFMAC (International Furnitur Manufacturing Components) & Woodmac 2022 adalah…
International Flooring Technology atau dikenal juga dengan nama Floortech Indonesia…
IAI Bali Awards kembali hadir memeriahkan pagelaran arsitektur di wilayah…
South-East Asian Sales Competition (SEASAC) 2022 merupakan sebuah kompetisi yang…
Bertempat di Sarinah Mall Jakarta pada Jumat (24/02/2023), perusahaan cat…
BCI Central memberikan penghargaan kepada masing-masing 10 pengembang properti dan…
Propan Raya kembali adakan Applicator Gathering ketiga dengan tema “Always…
Tagline “Go to Waterbased, Save The Planet” yang digaungkan PT…
Heboh dan meriah. Suasana inilah yang terekam pada acara pembukaan…
Pada Sabtu (17/6), Propan Raya meresmikan kantor cabang baru yang…
Setelah vakum tiga tahun akibat pandemi, Nusantara Aquatic (NUSATIC) 2023…
Propan Raya merupakan perusahaan cat 100% asli Indonesia yang senantiasa…
Dinobatkan sebagai lokomotif pengembangan Arsitektur Nusantara yang merupakan bagian dari…
Jakarta, 2 Agustus 2023 - Propan Raya sebagai perusahaan cat…
Propan Raya berkomitmen memajukan pasar cat di Indonesia melalui  cat…
Propan Raya mengikuti pameran IFMAG WOODMAC 2023 bertempat di Jiexpo…
Sebagai perusahaan asli Indonesia yang sedang menggaungkan slogan “Think Big,…
Bintaro Design District (BDD) 2023 kembali diselenggarakan ke-empat kalinya tahun…
SIAL Interfood 2023 ke-24 merupakan pameran makanan dan minuman terbesar…
PT Propan Raya turut berpartisipasi di acara WoodTalk & Festival…
Demi memberikan informasi yang tepat terkait dengan pengecatan cat kayu,…
Badan Pendidikan & Pelatihan DPP REI dan PT Bank Tabungan…
Dalam rangka memperkuat destinasi Tanjung Kelayang yang ditetapkan oleh Presiden…
OPEXCON (Operational Excellence Competition and Conference) merupakan momen perayaan keberhasilan…
Kustomleng atau lebih dikenal dengan acara Kustom Kulture Movement adalah…
Bima Arya, Walikota Bogor, beserta jajaran mengunjungi pabrik Propan Raya…
Dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke-37, Ikatan Nasional Konsultan…
Propan Raya sebagai perusahaan cat pendukung arsitektur Nusantara, mendukung instalasi…
Semua orang bisa menjadi pebisnis, tetapi belum tentu bisa mempertahankan…
Komitmen PT Propan Raya untuk mendukung pembangunan Indonesia yang lebih…
Tangerang - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki…
Lebaran menjadi momen kemenangan yang sangat dinanti-nantikan oleh seluruh umat…
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60, GAPENSI menyelenggarakan…
Sukses dengan program Good Game 2023 yang berhadiah langsung tanpa…
Komitmen Propan Raya dalam mencerdaskan masyarakat Indonesia melalui pemberian edukasi…
Bukan sekadar memamerkan produk catnya saja. Pada acara Pameran Perkembangan…
Demi memberi edukasi di bidang seni kriya, Jejaring Craft (Komunitas…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia bernama 'Indobuildtech…
Propan Raya sebagai perusahaan cat semakin melebarkan dan memperkuat sayapnya…
Tim Propan Raya tak henti-hentinya menyebarkan edukasi pengecatan kepada khalayak…
PT Propan Raya kembali meraih prestasi yang membanggakan. Pada ajang…
Jakarta, 25 Juni 2024 – Genexyz merupakan sebuah perusahaan kreator…
Propan Raya mengadakan kegiatan Training bertemakan Smart Solutions for Efficient…
Sabtu, 6 April 2019, komunitas Hobikayu bersama dengan Kementerian Pendidikan…
Williams Sonoma berkesempatan mengunjungi pabrik dan kantor pusat PT. Propan…
Propan Raya bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK)…
Bekerjasama dengan Ciputra Group, Propan Raya—perusahaan cat asli Indonesia—melakukan peresmian…
Propan Raya menggelar acara Propan Applicator Gathering & Appreciation 2024…
Acara “Ngofi” atau Ngobrol Finishing yang digagas oleh Tim Cat…
Jakarta, 23 September 2024 — Dalam upaya meningkatkan keterampilan dan…
Propan Raya turut meramaikan acara INAHEF pada 17-19 September 2024…
Tangerang, 1 September 2024 – Perayaan hari istimewa bagi Hendra…
Bintaro Design District (BDD) kembali digelar pada tahun 2024 ini,…
ITS terus berinovasi dengan terobosan-terobosan barunya. Setelah berhasil membawa motor…
Propan Raya bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK)…
Propan Raya terus menunjukkan tajinya di industri tanah air. Sukses…
Demi semakin mendekatkan diri dengan para customer-nya, Propan Raya dan…