Dalam rangka memperkuat destinasi Tanjung Kelayang yang ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai satu diantara 10 Destinasi Pariwisata Prioritas, pihak Kementerian Pariwisata (Kemenpar), Tim Pengabdian Masyarakat Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia (FIB UI), dan PT Propan Raya mendukung revitalisasi heritage di Desa Sijuk, Tanjung Kelayang, Bangka Belitung (Babel).

Desa Sijuk merupakan sebuah kecamatan di Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, yang memiliki potensi alam yang luar biasa. Pantai Tanjung Tinggi, Pantai Tanjung Kelayang, Pantai Mabai, Bukit Berahu, dan Pulau Kulong adalah sederet nama tempat wisata populer yang wajib dikunjungi jika Anda berkunjung ke Belitung.

Yang menarik, selain potensi alam, Desa Sijuk ternyata memiliki potensi wisata budaya dan religi yang multikultural. Di tempat ini, terdapat masjid Al Ikhlas dan Klenteng Sijuk yang letaknya berdampingan. Tak ada namanya permusuhan. Toleransi antar-umat beragama sangat dijunjung tinggi. Fakta yang mengagumkan, kedua bangunan ini adalah tempat ibadah tertua di Belitung.

Acara FGD yang dilaksanakan satu hari sebelum acara Kick Off Revitalisasi Desa Sijuk.

Tak hanya rumah ibadah, rumah tradisionalnya pun masih ada dan berdiri kokoh di Desa Sijuk. Menurut Staf Ahli Menteri Pariwisata Bidang Multikultural, Esthy Reko Astuti, inilah yang mendorong Kemenpar untuk merevitalisasi Desa Sijuk. Dalam pelaksanaannya, Kemenpar menggandeng Tim FIB UI, serta stakeholder pariwisata sebagai kekuatan Pentahelix (akademisi, pelaku bisnis, komunitas, pemerintah, dan media), termasuk menggandeng PT Propan Raya.

Untuk benar-benar mereasisasikan revitalisasi ini, Kemenpar membuat kegiatan Focus Group Discussion (FGD) yang berlangsung di Hotel Santika Tanjung Pandan pada 22 Februari 2019 dan melakukan kick off revitalisasi Desa Sijuk pada 23 Februari 2019. Kedua acara ini mengusung tema “Peranan Multikulturan sebagai Atraksi Pariwisata”.

“Ada sebanyak 60 bangunan heritage (rumah Melayu) di Desa Sijuk. Kita sudah mulai merevitalisasi 5 rumah khas Melayu sebagai pemicu dan kita lanjutan tahun ini sebanyak 20 rumah dengan melibatkan kekuatan Pentahelix utamanya industri dan komunitas masyarakat setempat,” kata Esthy.

Para pembicara yang mengisi acara FGD di Hotel Santika Tanjung Pandang.

Wakil Dekan FIB UI, Dr. Irmawati Marwoto, yang juga seorang arkeolog, mengungkapkan bahwa Sejak tahun 2015 hingga 2017, ia beserta tim yang terdiri dari Afifah, Ghilman, dan Andi, sudah membuat pemetaan bangunan multikultural di Desa Sijuk. Inilah yang menjadi cikal bakal revitalisasi di Desa Sijuk yang gaungkan oleh Kemenpar.

“Kami senang sekali bahwa Kementrian Pariwisata, Pemerintah Belitung, PT Propan Raya, dan komunitas masyarakat di sini, memberikan kepedulian yang sangat tinggi terkait dengan ini. Perlu diketahui, revitalisasi yang kami lakukan ini merupakan bagian dari komodifikasi heritage, yakni kegiatan menjadikan budaya sebagai komoditi yang bernilai untuk pelestarian dan peningkatan ekonomi masyarakat Desa Sijuk,” ucap Irma.

Senada dengan Irma, Dekan FIB UI, Prof. DR. Andrianus L.G. Waworuntu mengatakan, keberadaan daya tarik wisata multikultural heritage Desa Wisata Sijuk memiliki peran penting dalam mendukung Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Kelayang, sebagai kawasan pariwisata prioritas yang menempatkan marine tourism sebagai produk wisata utamanya.

Seluruh jajaran pendukung melakukan pengecatan sebagai simbol dari acara Kick Off Revitalisasi Desa Sijuk.

“Sijuk heritage penting untuk mendukung marine tourism sebagai wisata utama Tanjung Kelayang,” ucap Andrianus. Ia pun memberikan contoh bahwa pariwisata Bali di era tahun 1970-an, yang menempatkan wisata pantai (marine tourism) sebagai unggulannya, kemudian berkembang dengan culture tourism. “Destinasi wisata prioritas Tanjung Kelayang bisa berkembang seperti itu,” imbuhnya.

Realisasi dari revitalisasi dari program ini adalah dmengecat ulang rumah-rumah tradisional dengan menggunakan produk cat Propan. “Ada 3 produk cat Propan yang akan menghias wisata multikultural di Desa Sijuk, yakni Go Fast A-1000, Ceria, dan Sengkote. Untuk warna, kami menyesuaikan dengan warna aslinya, sehingga tidak merusak keasliannya. Jika aslinya putih, akan dicat putih kembali,” ucap Direktur PT Propan Raya, Yuwono Imanto.

Pengecatan akan dilakukan oleh kepada US Community dan anggota masyarakat Desa Sijuk yang akan dimulai pada Maret 2019. “Agar tak terjadi masalah, selain memberikan cat, kami akan mengedukasi masyarakat dan komunitas melalui pelatihan pengecatan. Diharapkan, melalui pelatihan ini masyarakat jadi memiliki keahlian lain yang bisa mendatangkan penghasilan bagi mereka,” ucap Yuwono.

Para pengisi Kick Off Revitalisasi ini melibatkan generasi muda di Sijuk, Belitung.

Apa yang dilakukan oleh Kemenpar, Tim Pengabdian Masyarakat FIB UI, dan PT Propan Raya, sangat disambut baik oleh pemerintah daerah setempat. Dukungan itu diperlihatkan dengan hadirnya Bupati Belitung H. Sahani Saleh (Sanem) dan Wakil Bupati Isyak Maeirobi, Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Babel, Kadin Pariwisata Kabupaten Belitung, Camat Sijuk, dan Kades Sijuk, pada acara kick off.

Bupati Belitung H. Sahani Saleh (Sanem) dalam sambutannya mengatakan sangat mengapresiasi atas terlaksananya kegiatan ini. “Saya sangat berharap nilai-nilai budaya yang ada di Desa Sijuk tetap terjaga dan ditingkatkan lagi promosinya. Kami siap membuat Belitung lebih maju lagi dari segi Pariwisatanya,” tutup Sanem dalam sambutannya.

KOMENTAR

Ada 0 komentar untuk artikel ini
Berita Terkait
Dinobatkan sebagai lokomotif pengembangan Arsitektur Nusantara yang merupakan bagian dari…
Sejak dicanangkan oleh Presiden Jokowi terkait dengan Program Sejuta Rumah…
Propan Raya telah menjadi mitra Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan…
Sebagai perusahaan asli Indonesia yang sedang menggaungkan slogan “Think Big,…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang memiliki keterikatan dengan arsitek…
Komitmen PT Propan Raya untuk mendukung pembangunan Indonesia yang lebih…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia bernama 'Indobuildtech…
Williams Sonoma berkesempatan mengunjungi pabrik dan kantor pusat PT. Propan…
Do it yourself atau biasa disingkat DIY untuk memperbaiki atau…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia, PT Propan Raya turut terpanggil…
Kementerian Pariwisata (Kemenpar) Republik Indonesia, Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) Indonesia,…
BANDUNG - Destinasi Digital di Jawa Barat (Jabar) kembali bertambah,…
Walaupun dunia konstruksi tanah air menjadi salah satu sektor yang…
Hingar-bingar pesta perayaan Asian Games XVIII-2018 kian terasa. Berbagai persiapan…
PT Propan Raya terus melakukan dukungan terhadap perkembangan pembangunan ekonomi…
PT Angkatan Sungai Danau dan Penyebrangan Indonesia Ferry atau ASDP…
Jakarta, 5 Oktober 2018. Kementrian Pariwisata (Kemenpar) RI, Badan Ekonomi…
Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sedang dalam tahap pembangunan. Berbagai…
Rasa lelah dan kantuk yang menghampiri kami sepanjang perjalanan, karena…
IAI Bali Awards kembali hadir memeriahkan pagelaran arsitektur di wilayah…
BCI Central memberikan penghargaan kepada masing-masing 10 pengembang properti dan…
Propan Raya kembali adakan Applicator Gathering ketiga dengan tema “Always…
Tagline “Go to Waterbased, Save The Planet” yang digaungkan PT…
Proaktif dalam percepatan mewujudkan pembangunan Indonesia, IndoBuildTech Expo kembali terselenggara…
Heboh dan meriah. Suasana inilah yang terekam pada acara pembukaan…
Pada Sabtu (17/6), Propan Raya meresmikan kantor cabang baru yang…
Sebagai perusahaan cat asli Indonesia yang menghargai nilai arsitektur dan…
Propan Raya merupakan perusahaan cat 100% asli Indonesia yang senantiasa…
Jakarta, 2 Agustus 2023 - Propan Raya sebagai perusahaan cat…
PT Propan Raya bersama Kementerian Pariwisata (Kemenpar) dan Badan Ekonomi…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Propan Raya mengikuti pameran IFMAG WOODMAC 2023 bertempat di Jiexpo…
Propan Raya kembali hadir pada pameran International Flooring Technology bertempat…
Setelah mengukir sejarah dan mencatatkan namanya pada Museum Rekor Indonesia…
Bintaro Design District (BDD) 2023 kembali diselenggarakan ke-empat kalinya tahun…
SIAL Interfood 2023 ke-24 merupakan pameran makanan dan minuman terbesar…
Pameran Konstruksi Indonesia 2023 menjadi pameran konstruksi terbesar dari Kementerian…
Wood Creativity Fair 2019 digelar di Kota Batu, Malang, pada…
Demi memberikan informasi yang tepat terkait dengan pengecatan cat kayu,…
Badan Pendidikan & Pelatihan DPP REI dan PT Bank Tabungan…
OPEXCON (Operational Excellence Competition and Conference) merupakan momen perayaan keberhasilan…
Akademi Bambu Nasional (ABN) menyelenggarakan seminar dan workshop dengan tema…
Kustomleng atau lebih dikenal dengan acara Kustom Kulture Movement adalah…
Propan Raya terus berdedikasi dalam mendukung pembangunan Indonesia. Kali ini…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Bima Arya, Walikota Bogor, beserta jajaran mengunjungi pabrik Propan Raya…
Dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke-37, Ikatan Nasional Konsultan…
Propan Raya sebagai perusahaan cat pendukung arsitektur Nusantara, mendukung instalasi…
Semua orang bisa menjadi pebisnis, tetapi belum tentu bisa mempertahankan…
Tangerang - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki…
Pameran bahan bangunan, konstruksi, dan keramik yang dikenal dengan nama…
Lebaran menjadi momen kemenangan yang sangat dinanti-nantikan oleh seluruh umat…
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60, GAPENSI menyelenggarakan…
Sukses dengan program Good Game 2023 yang berhadiah langsung tanpa…
Komitmen Propan Raya dalam mencerdaskan masyarakat Indonesia melalui pemberian edukasi…
Demi memberi edukasi di bidang seni kriya, Jejaring Craft (Komunitas…
Propan Raya sebagai perusahaan cat semakin melebarkan dan memperkuat sayapnya…
Perkembangan Industri dan Teknologi Manufaktur masa kini ditandai dengan hadirnya…
Tim Propan Raya tak henti-hentinya menyebarkan edukasi pengecatan kepada khalayak…
PT Propan Raya kembali meraih prestasi yang membanggakan. Pada ajang…
Jakarta, 8 Mei 2024 - Dalam upaya memperkuat relasi dengan…
Jakarta, 25 Juni 2024 – Genexyz merupakan sebuah perusahaan kreator…
Propan Raya mengadakan kegiatan Training bertemakan Smart Solutions for Efficient…
Sabtu, 6 April 2019, komunitas Hobikayu bersama dengan Kementerian Pendidikan…
Pameran material dan teknologi bangunan terbesar di Indonesia, IndoBuildTech Expo…
Propan Raya bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK)…
Bekerjasama dengan Ciputra Group, Propan Raya—perusahaan cat asli Indonesia—melakukan peresmian…
Propan Raya menggelar acara Propan Applicator Gathering & Appreciation 2024…
Pada Rabu, 4 September 2024, Indonesia menyambut kunjungan bersejarah Paus…
Propan Raya merupakan perusahaan cat asli Indonesia yang berdiri sejak…
Acara “Ngofi” atau Ngobrol Finishing yang digagas oleh Tim Cat…
Jakarta, 23 September 2024 — Dalam upaya meningkatkan keterampilan dan…
Propan Raya turut meramaikan acara INAHEF pada 17-19 September 2024…
Tangerang, 1 September 2024 – Perayaan hari istimewa bagi Hendra…
Bintaro Design District (BDD) kembali digelar pada tahun 2024 ini,…
ITS terus berinovasi dengan terobosan-terobosan barunya. Setelah berhasil membawa motor…
Propan Raya bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK)…
Demi lebih mendekatkan diri dengan semua kalangan sekaligus mempermudah masyarakat…
Propan Raya terus menunjukkan tajinya di industri tanah air. Sukses…
Demi semakin mendekatkan diri dengan para customer-nya, Propan Raya dan…
Sabtu, 11 Mei 2019, Propan Raya melalui divisi cat kayu…
Sukses menyelenggarakan acara “Graffiti Mlebu Deso” yang pertama pada 1-2…
Demi memenuhi kebutuhan material cat untuk mendukung program pengadaan rumah…
Baraya Hobi Kayu Jawa Barat merupakan tempat kumpulnya komunitas pecinta…
Puluhan pelukis mural dan artis graffiti dari berbagai daerah ikut…
Propan Raya cabang Cirebon mengadakan acara Halal Bihalal bareng Komunitas…
Asosiasi Chief Engineer (ACE) Lombok atau Lombok (CEA) Chief Engineers…
Setelah menandatangani Nota Kerjasama (MOU) pada 24 Mei 2019 lalu,…
Di penghujung tahun 2015 lalu, PT Propan Raya resmi meluncurkan…
Propan Raya terus menyebarkan edukasi pengecatan kepada masyarakat Indonesia. Kali…
Kamis, 3 Juli 2019, DPD REI Banten (Dewan Pengurus Daerah…
Propan Raya bekerjasama dengan Perkumpulan Pelaku Usaha Bambu Indonesia (PERPUBI)…
Beda dan tidak biasa. Hal inilah yang tampak terlihat pada…
Komitmen PT Propan Raya dalam mengembangkan beragam produk inovasi cat…
Keberhasilan perusahaan salah satunya ditentukan oleh adanya kedisiplinan dalam menerapkan…
PT Propan Raya kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung seni dan…
PT Citra Marga Nusaphala Persada (CMNP) dan Glitch Art Management…
Kekhawatiran akan tergerusnya adat budaya Dayak Maanyan, Kalimantan Selatan, terutama…
Tak dapat dipungkiri, dunia arsitektur kini memiliki peran yang sangat…